Cara Membuat Widget Berjalan Keatas

Wednesday, August 28, 2013

print this page
send email
Satrya Baim - Hai Sahabat Satrya, Pada Kesempatan kali ini Saya Ingin Berbagi Trik Blog Mengenai Cara Membuat Widget Berjalan Keatas. Seperti Yang Terdapat Pada Blog Saya Ini "SatryaBaim.Blogspot.com", Saya memasang untuk widget Blog Rangking. Widget ini akan berjalan keatas secara otomatis, dengan kode sebagai berikut :

<marquee align="center" direction="up" height="200" onmouseout="this.start()" onmouseover="this.stop()" scrollamount="2" width="210">Taruh text / script banner anda disini </marquee></div>

Untuk Memasang Kode diatas, ikuti langkah -langkah berikut :

- Login keblog Anda
- Dashbor => Tataletak => Tambahkan Widget
- Pilih Html/Javascript, Lalu Copy pastekan Kode diatas tepat dikolom HTML nya.

Keterangan :
-Tulisan yang berwarna biru, itu adalah untuk tinggi dan lebar kolom widget
-Sedangkan Tulisan " Taruh Text / Script Banner Anda Disini " maka tepatkan kode atau script apa yang ingin anda masukkan diblog Anda.

- Selesai, Simpan.

Semoga Postingan ini bermanfaat buat Anda. Terima Kasih.